Sinopsis Film Firestarter (2022): Kisah Seorang Gadis Dengan Kekuatan Pyrokinesis

- 18 Mei 2022, 09:17 WIB
Poster film Firestarter
Poster film Firestarter /Instagram.com/@firestartermov/

JURNAL SINJAI - Simak sinopsis film Firestarter (2022) serta jadwal tayangnya di bioskop Indonesia berikut ini.

Menceritakan tentang kisah seorang gadis yang memiliki kekuatan Pyrokinesis, Sinopsis lengkap bisa anda baca dalam artikel ini.

Bergenre horor dan fiksi ilmiah, Film Firestarter ini diadaptasi dari novel berjudul sama karya Stephen King yang terbit pertama kali pada 1980.

Firestarter (2022) disutradarai Keith Thomas dan dibintangi oleh Ryan Kiera Armstrong, Zac Efron, Sydney Lemmon, Kurtwood Smith, Michael Greyeyes, Gloria Reuben, John Beasley, Tina Jung, Hannan Younis, Gavin Maciver-Wright, Sheila Boyd, dan Jamillah Ross.

Baca Juga: Sinopsis Virgin Mom (2022), Kisah Seorang Gadis Perawan yang Tiba-tiba Hamil

Penasaran dengan sinopsis film Firestarter (2022)? Simak infonya dibawah ini!

Sinopsis Firestarter (2022)

Firestarter (2022) menceritakan kisah seorang gadis bernama Charlie (Ryan Kiera Armstrong) dengan kekuatan pirokinetik yang luar biasa berjuang untuk melindungi keluarganya dan dirinya sendiri dari orang jahat yang berusaha untuk menangkap dan mengendalikannya.

Selama lebih dari satu dekade, sepasang suami istri ndy (Zac Efron) dan Vicky (Sydney Lemmon, putus asa untuk menyembunyikan putri mereka bernama Charlie dari agen federal bayangan yang ingin memanfaatkan kekuatannya untuk menjadi senjata pemusnah massal.

Halaman:

Editor: Wahyudi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x