Jangan Asal! Ini Waktu yang Tepat Lakukan Tes Kehamilan Agar Hasil Lebih Akurat

- 5 Oktober 2023, 12:51 WIB
Perhatikan waktu yang tepat untuk melakukan tes kehamilan
Perhatikan waktu yang tepat untuk melakukan tes kehamilan /freepik.com - @katemangostar/

JURNAL SINJAI - Tes kehamilan berfungsi untuk mengonfirmasi kehamilan. Salah satu caranya dengan menggunakan test pack.

Tapi harus tahu juga jika test pack tidak selalu memberikan hasil yang akurat.
Ada berbagai faktor yang bisa memengaruhi hasil test pack, salah satunya adalah waktu pemeriksaan.

Tes kehamilan menggunakan test pack bisa dilakukan saat terlambat datang bulan.

Test pack bisa mengecek keberadaan hormon gonadotropin (hCG). Sebab selama hamil, hormon ini akan terlepas ke aliran darah dan urine.

Baca Juga: Daftar Film Baru dan Klasik yang akan Tayang di Prime Video Bulan Oktober 2023

Mau tahu kapan waktu yang tepat untuk melakukan tes kehamilan? Berikut Penjelasannya

1. Saat muncul tanda-tanda kehamilan
Kamu bisa melakukan cek kehamilan, jika muncul tanda-tanda kehamilan. Apa saja tanda-tanda kemungkinan hamil?

Mual dan muntah. Gejala ini disebabkan oleh perubahan hormon dalam tubuh ibu hamil.
Telat haid. Karena pembuahan telah terjadi dan tubuh tidak lagi mengalami menstruasi.

Halaman:

Editor: Sri Astuti

Sumber: Halodoc


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x