Jadwal Full MotoGP Jepang, dari Latihan Bebas, Kulifikasi hingga Balapan

- 22 September 2022, 12:02 WIB
Enea Bastianini jadi pemenang MotoGP seri Aragon, Spanyol akhir pekan lalu.
Enea Bastianini jadi pemenang MotoGP seri Aragon, Spanyol akhir pekan lalu. /Instagram/@bestia23

JURNAL SINJAI - MotoGP 2022 memasuki seri ke-16 yang akan digelar di Sirkuit Motegi, Jepang. Berikut jadwal full MotoGP Jepang dari Latihan bebas, Kualifikasi hingga balapan.

MotoGP Motegi Jepang adalah pembuka dari empat balapan beruntun di Asia. Setelah Jepang, ada Australia, Thailand, dan Malaysia.

Marc Marquez adalah pembalap MotoGP yang terakhir kali menang di sirkuit ini pada 2019 lalu. Marquez mengalahkan Fabio Quartararo dan Dovizioso.

Baca Juga: Jadwal Tayang One Piece Film Red di Bioskop SKA XXI Pekanbaru Hari Ini Lengkap dengan Harga Tiket

Balapan di Jepang ini akan sangat krusial bagia penentuan juara dunia. Sebab, tiga peringkat teratas hanya terpaut 17 poin saja.

Mereka adalah Fabio Quartararo (211), Francesco Bagnaia (201) dan Aleix Espargaro (194).

Berikut jadwal full MotoGP Jepang, dari latihan bebas, kulifikasi hingga balapan:

Baca Juga: Jadwal Tayang Jailangkung Sandekala di Bioskop Delta XXI Surabaya Hari Ini Lengkap dengan Harga Tiket

Jumat 23 September
12:15-12:55: Latihan bebas Moto3
13:10-13:50: Latihan bebas Moto2
14:05-15:20: Latihan bebas MotoGP

Sabtu 24 September
08:00-08:40: Latihan bebas Moto3
08:55-09:35: Latihan bebas Moto2
09:50-10:35: Latihan bebas MotoGP

11:35-11:50: Kualifikasi 1 Moto3
12:00-12:15: Kualifikasi 2 Moto3

12:30-12:45: Kualifikasi 1 Moto2
12:55-13:10: Kualifikasi 2 Moto2

13:25-13:55: Latihan bebas MotoGP
14:05-14:20: Kualifikasi 1 MotoGP
14:30-14:45: Kualifikasi 2 MotoGP

Minggu 25 September
11:00: Balapan Moto3
12:20: Balapan Moto2
14:00: Balapan MotoGP

*Semua dalam Waktu Indonesia Tengah (WITA).

Editor: Sri Astuti

Sumber: MotoGP


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x