Jelang Olimpiade Paris, Pesenam dan Atlet Gimnastik Rifda Irfanaluthfi Pemusatan Latihan di Belanda

- 12 Juni 2024, 19:25 WIB
Menpora RI Dito Ariotedjo bersama Rifda Irfanaluthfi sebelum bertolak ke Belanda untuk menjalani pemusatan latihan
Menpora RI Dito Ariotedjo bersama Rifda Irfanaluthfi sebelum bertolak ke Belanda untuk menjalani pemusatan latihan /kemenpora.go.id

Disebutkan, Rifda bakal bertanding pada 28 Juli 2024. Persani dalam hal ini mengundang Menpora Dito untuk bisa hadir langsung di Paris menyaksikan Rifda berlaga membawa nama Indonesia.

Menpora Dito menyambut baik kedatangan Rifda beserta jajaran PB Persani. Terkait permintaan dari Persani, Menpora akan mengusahakan untuk bisa hadir menyaksikan perjuangan Rifda di Paris Juli mendatang.

Baca Juga: Satu Garasi dengan Bagnaia di MotoGP Musim Depan, Marquez: Perang Hanya di Trek

“Tentunya saya berharap yang terbaik untuk Rifda di Olimpiade Paris,” tutur Menpora Dito.

Dalam kesempatan itu, Menpora didampingi Deputi 4 Bidang Peningkatan Prestasi Olahraga Surono, Staf Khusus Bidang Peningkatan Prestasi dan Pengembangan Industri Olahraga Ardima Rama Putra, serta Staf Khusus Bidang Komunikasi dan Hubungan Internasional Alia Noorayu Laksono.***

Halaman:

Editor: Sri Astuti

Sumber: Kemenpora.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah