Jangan Langsung Dibuang, Ketahui Manfaat Biji Pepaya untuk Kesehatan

- 9 Januari 2024, 12:21 WIB
Ilustrasi: Biji Pepaya yang sangat bermanfaat untuk kesehatan
Ilustrasi: Biji Pepaya yang sangat bermanfaat untuk kesehatan /Pixabay/Stevepb/

Salah satu makanan yang bisa menjaga kesehatan organ ini adalah biji buah pepaya.

Biji buah ini mengandung flavonoid dan asam fenolat yang bisa mengurangi peradangan serta memelihara fungsi dan kesehatan organ hati.

8. Menjaga kesehatan ginjal
Manfaat lain dari biji pepaya adalah menjaga kesehatan ginjal. Biji pepaya mengandung antioksidan yang bisa melindungi berbagai organ tubuh dari kerusakan.

Selain itu, biji pepaya juga kaya antioksidan dan mineral, seperti kalium, sehingga diketahui dapat menjaga tekanan darah tetap stabil. Oleh karena itu, fungsi dan kesehatan ginjal pun bisa terjaga.

Baca Juga: Berikan Mainan Ini untuk Mencegah Anak Kecanduan Gadget

Caranya untuk konsumsi biji pepaya adalah dengan dikeringkan dan diolah menjadi teh herbal atau dikonsumsi langsung setelah dihaluskan.

Dianjurkan untuk tidak mengonsumsi biji pepaya secara berlebihan. Sebaiknya, batasi konsumsi biji pepaya tidak lebih dari 1–2 sendok makan per hari.***

Halaman:

Editor: Sri Astuti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah