Suku Bunga Acuan Jadi 4,25 Persen, Pengusaha Mengaku Dilema 

- 28 September 2022, 22:30 WIB
Ilustrasi/suku bunga naik jadi 4,25 Persen
Ilustrasi/suku bunga naik jadi 4,25 Persen /Subur Atmamihardja/ MR Firmansyah /ANTARA FOTO

"Makanya ini memang dampaknya terhadap perusahaan tapi tidak terlalu mengganggu karena tidak terlalu berat Investa sehingga didahulukan dulu penyelesaian Investa agar supaya dengan itu usaha bisa laku jalannya supya tidak terjadi pengangguran," tambah dia. 

Baca Juga: Antisipasi Pemotongan BLT BBM, Gubernur Rencana Temui Langsung Penerima Bantuan

Diketahui, Bank Indonesia (BI) telah kembali menaikkan suku bunga acuan dalam Rapat Dewan Gubernur (RDG) BI September 2022. Sehingga, suku bunga acuan dikerek sebesar 50 basis poin (BPS) menjadi 4,25 persen.

Meroketnya laju inflasi dan ekspektasi pergerakannya di dalam negeri membuat Bank Indonesia (BI) harus menaikkan suku bunga acuan lebih tinggi ke depan. ***

Halaman:

Editor: Fadli


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x