Jangan Lewatkan Tips Berikut Agar Komedo Hitam Hilang Secara Efektif

- 13 Oktober 2023, 17:05 WIB
Tips menghilangkan komedo hitam secara efektif yang bisa dilakukan di rumah
Tips menghilangkan komedo hitam secara efektif yang bisa dilakukan di rumah /Jcomp/Freepik

JURNAL SINJAI - Wajah yang bersih menjadi salah satu penunjang seseorang lebih percaya diri. Namun, ada banyak masalah kulit yang kadang muncul tiba-tiba, seperti komedo hitam.

Komedo hitam atau blackheads adalah salah satu ciri jerawat dan keluhan kulit yang umum terjadi.

Masalah kulit ini muncul dengan bentuk titik-titik hitam kecil di kulit.

Gangguan kulit ini sering terbentuk di sekitar hidung, tapi bisa juga muncul di tempat lain di tubuh.

Baca Juga: Dimas Drajad Jadi Top Scorer Babak Kualifikasi Piala Dunia 2026, Ungguli Neymar

Cara Menghilangkan Komedo Hitam di Hidung dengan Efektif
Banyak cara untuk menghilangkan komedo hitam di hidung yang populer. Berikut ini beberapa cara menghilangkan komedo hitam di hidung yang bisa kamu coba:

1. Cuci muka minimal dua kali sehari
Saran paling mendasar ini tetap perlu kamu perhatikan. Rutin mencuci wajah membantu mencegah kotoran dan minyak menumpuk di pori-pori.

Mencuci wajah adalah salah satu dari tiga langkah terpenting dalam rutinitas perawatan kulit untuk alasan yang baik.

Halaman:

Editor: Sri Astuti

Sumber: Halodoc


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah